Organisasi adalah proses mengatur dan mengkoordinasikan berbagai kegiatan untuk mencapai tujuan bersama. Terdapat beberapa pengertian organisasi, yaitu organisasi sebagai wadah kerja sama, proses merencanakan struktur organisasi, dan kumpulan orang yang bekerja sama secara sadar untuk tujuan tertentu. Unsur penting organisasi adalah keanggotaan minimal dua orang, pembagian tugas, dan tujuan bersama